HIDUP ANAK PERANTAU
Kan ku gapai semua mimpi,
Demi seorang yang ku cintai,
Demi ibu yang ku sayangi,
Demi ayah yang ku banggakan,
Dan demi sebuah kebahagiaan..
Tekad yang tak
pernah terhalangi ambisi,
Ambisi yang selalu
membara, Semangat yang terus menyala,
Ku buat nyata semua
mimpi – mimpiku,
Walau terjalnya
jalan ku hadapi, Tingginya gunung
kan ku daki,
Luasnya lautan kan
ku arungi,
Dan kerasnya hidup aku hadapi,
Biarlah tubuh ini menjadi saksi,
Atas semua yang ingin ku rai,
Walau luka peri ku dapati,
Ku akan tetap selalu hadapi,
Sampai ku bisa menggapai mimpi,
Sampai ku dapat seorang yang ku cintai,
Sampai ku bahagiakan ibu yang
ku sayangi,
Sampai ku junjung tinggi
ayah yang ku
sayangi,
Aku akan terus berlari,
Menggapai semua mimpi,
Sampai Engkau ibu dan ayahku,
Bahagia suatu saat nanti.....
Kan ku gapai semua mimpi,
Demi seorang yang ku cintai,
Demi ibu yang ku sayangi,
Demi ayah yang ku banggakan,
Dan demi sebuah kebahagiaan..
Tekad yang tak
pernah terhalangi ambisi,
Ambisi yang selalu
membara, Semangat yang terus menyala,
Ku buat nyata semua
mimpi – mimpiku,
Walau terjalnya
jalan ku hadapi, Tingginya gunung
kan ku daki,
Luasnya lautan kan
ku arungi,
Dan kerasnya hidup aku hadapi,
Biarlah tubuh ini menjadi saksi,
Atas semua yang ingin ku rai,
Walau luka peri ku dapati,
Ku akan tetap selalu hadapi,
Sampai ku bisa menggapai mimpi,
Sampai ku dapat seorang yang ku cintai,
Sampai ku bahagiakan ibu yang
ku sayangi,
Sampai ku junjung tinggi
ayah yang ku
sayangi,
Aku akan terus berlari,
Menggapai semua mimpi,
Sampai Engkau ibu dan ayahku,
Bahagia suatu saat nanti.....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar