jika dia yang terbaik untukmu....
jika dia yang terbaik untukmu
jika memang dia adalah pilihan terbaikmu
aku akan terima semua ini
karena aku sadar aku bukan manusia sempurna
aku hanya manusia biasa yang hanya memilki cinta kasih
mungkin jika engkau denganya kau akan bahagia
mungkin jika engkau bersamanya kau akan tersenyum
mungkin jika engkau disampingnya kau akan nyaman
semua yang terbaik adalah untuk dirim
semua yang hebat adalah untuk dirimu
aku dan kamu kini hanya sebatas teman,sahabat,kawan
aku dan kamu telah punya jalan masing-masing
jalan yang harus kita lalui terpisah
Tidak ada komentar:
Posting Komentar