Senin, 07 April 2014

Desir hati Oleh Anisa Rahma


assalamu'alaikum warahmah.
Bismillahirrahmannirrahiim,

Desir hati..

Pagi ini ku lihat senyum meranum..
Terlukis di ujung mentari diantara gelayut gugusan awan..
Msh ku terngiang saat sapamu hadir membuai dalam rinduku,
sebening embun pagi ini.
Yg menggenangi cawan hatiku penuh ,
menebar rona pelangi pg.
Membingkai dawai hati..
Berbalut kasihku dalam dekap erat sang waktu..
Moga keindahan tak lah cepat berlalu..
Ku yg masih tertegun dalam ilusiku..
Harap dalam pinta ..
Smoga indah pelangi yg kau cipta tak kan sirna..
Abadi di sepanjang wkt,
damaikan sepiku,
walau hanya seteguk dari cawan rindu kau suguh,
cukup mendamaikan jiwaku..
Menetralisir beku nya belenggu rindu..
Salam pagiku.
Wassalamu'alaikum warahmah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Paytren